DIEGO ARMANDO MARADONA DATANG KE INDONESIA 18-21 JUNI 2013 - Pada berita sebelumnya kami gudang berita telas mengupas tentang
Motor Ducati Starada 1200 CC milik Ari Wibowo seharga 470 Juta, dan untuk info berita kali ini seputar
Maradona Datang Ke Indonesia Pada Tanggal 18-21 Juni dengan segudang jadwal dan agenda serta Coaching Clinic
Sebuah Badan Sepakbola Rakyat Indonesia atau BASRI yang bekerjasama dengan Ketua Umum Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia atau APKASI, Isran Noor akan mendatangakan legendaris sepakbola dunia yaitu Diego Armando Maradona si Tangan Tuhan ke Indonesia pada yang dijadwalkan akan datang pada 18-21 Juni 2013.
Dalam kunjungannya ke Indonesia pemain yang dijuluki ‘The Hand Of God’ atau si Tangan Tuhan, direncanakan akan mengunjungi beberapa kota di Indonesia untuk melakukan kegiatan, seperti
Jadwal Agenda Diego Armando Maradona Di Indonesia seminar, Coaching Clinic, Tango Football, dan jumpa penggemar dalam Gala Dinner.Menurut Rencana Kota yang akan dikunjungi Maradona Yaitu Jakarta (18 Juni), Medan (19 Juni), Surabaya (20 Juni), dan Makkasar (21 Juni).
Nantinya pada setiap kota, acara yang diadakan bervariatif. Diego Armando Maradona akan memeberikan pengalamannya dalam sepakbola melalui seminar, menunjukan kebolehan, kelincahan dan keterampilan dalam atraksi serta demonstari teknik yang dimiliki dalam Tango Football itu, yang kemudian Marodana akan melatih pemain dalam Coaching Clinic dengan memeberikan pelatihan bagi anak-anak usia 8 hingga 15 untuk menujukan bagaimana bermain sepakbola yang baik dan benar. Maradona juga akan menemui penggemarnya lewat Gala Dinner.
Diego Armando Maradona akan datang hari Selasa Pagi pada tanggal 18 Juni 2013. Dari Argwntina Diego transit di Dubai, dari Dubai langsung ke Jakarta dan tiba jam 6 Pagi beserta kelima asistensinya, terus langsung Marathon melakukan kegiatan-kegiatan yang telah di agendakan dan dijadwalkan.
Kumpulan Kata Kata Terkait Terbaru Lainnya